aku memutuskan pada diriku sendiri, tapi hatiku tetap saja memangil namamu 
aku mendekat padamu, mendorongmu lebih  menjauh 
Setiap waktu, kau semakin memenuhi hatiku 
aku harus lebih mencintaimu, harus lebih lama menunggumu 
meskipun terluka lebih banyak, Hatiku tidak dapat melepasmu 
Aku berpikir disini seharusnya hanya ada satu cinta, aku tidak berpikir hatiku akan berubah 
Cinta itu aku jaga hanya untukmu, saat ini akhirnya aku dapat memberitahumu 
Matamu yang hangat, cintamu yang hangat 
terbang lebih jauh, tapi kau tetap tumbuh di hatiku 
aku harus lebih mencintaimu, harus lebih lama menunggumu 
meskipun terluka lebih banyak, Hatiku tidak dapat melepasmu 
Aku berpikir disini seharusnya hanya ada satu cinta, aku tidak berpikir hatiku akan berubah 
Cinta itu aku jaga hanya untukmu, saat ini akhirnya aku dapat memberitahumu 
aku mencintaimu 
kadang cinta, kadang kadang air mata 
meskipun ini berat, aku mencintaimu, aku mencataimu 
aku harus tetap mencintaimu, harus tetap menunggumu
mungkin otakku bisa tertipu tapi hatiku tidak bisa tertipu 
Aku berpikir disini seharusnya hanya ada satu cinta, aku tidak berpikir hatiku akan berubah 
Cinta itu aku jaga hanya untukmu, saat ini akhirnya aku dapat memberitahumu 
aku mencintaimu

No comments:
Post a Comment